Assalamualaikum Wr.Wb
A. Pendahuluan
Hallo semua.. pada kali ini saya akan sharing mengenai install ftp. Berikut ulasannya.
1. Pengertian
FTP (File Transfer Protocol) adalah sebuah protokol Internet yang berjalan di dalam lapisan aplikasi yang merupakan standar untuk pengiriman berkas (file) komputer antar mesin-mesin dalam sebuah Antar jaringan.
Untuk dapat berbagi file secara online.
3. Maksud dan Tujuan
Mempermudah dalam mentransfer data.
B. Alat dan Bahan
- laptop
- Koneksi Internet
C. Penjelasan
Berikut caranya :
1. Pertama kita buka terminal laptop (Ctrl + Alt + T) . Kemudian ketikan perintah dibawah ini.
Lalu akn muncul peberitahuan seperti dibawah ini. kita pilih standalone lalu enter. kita tunggu hingga proses install selesai.
2. Berikutnya kita masuk ke browser dan ketikan ftp://(alamat IP laptop anda) contoh ftp://10.200.245.66 . Maka akan muncul kotak pemberitahuan untuk kita masuk. kita masuk menggunakan user dan password laptop kita.
Jika sudah login kita bisa mengambil file yang kita inginkan. Berikut tampilan jika sudah login.
Selesai.
1. Pertama kita buka terminal laptop (Ctrl + Alt + T) . Kemudian ketikan perintah dibawah ini.
sudo apt-get install proftpd
Lalu akn muncul peberitahuan seperti dibawah ini. kita pilih standalone lalu enter. kita tunggu hingga proses install selesai.
2. Berikutnya kita masuk ke browser dan ketikan ftp://(alamat IP laptop anda) contoh ftp://10.200.245.66 . Maka akan muncul kotak pemberitahuan untuk kita masuk. kita masuk menggunakan user dan password laptop kita.
Jika sudah login kita bisa mengambil file yang kita inginkan. Berikut tampilan jika sudah login.
Selesai.
D. Kesimpulan
Kita sudah dapat berbagi file secara online dalam satu jaringan.
E. Referensi
Wassalamualaikum Wr.Wb
No comments:
Post a Comment